Jumat, 24 Februari 2012

PERLUKAH KITA MERAYAKAN TAHUN BARU MASEHI


Bila kita mengamati secara seksama realitas yang ada menjelang berakhirnya setiap tahun masehi, maka akan kita dapatkan seakan Rasulullah SAW., berbicara tentang kondisi komtemporer saat ini. Betapa tidak, hampir mayoritas ummat ini merayakan datangnya Tahun baru Masehi tersebut persis dengan apa yang dilakukan pemilik hari besar tersebut, yaitu Kaum Yahudi. Anehnya, hal ini banyak pula dilakukan oleh kaum Nasrani.

Senin, 20 Februari 2012

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW


Tim Fatwa belum pernah menemukan dalil tentang perintah menyelenggarakan peringatan Maulid Nabi saw, sementara itu belum pernah pula menemukan dalil yang melarang penyelenggaraannya. Oleh sebab itu, perkara ini termasuk dalam perkara ijtihadiyah dan tidak ada kewajiban sekaligus tidak ada larangan untuk melaksanakannya. Apabila di suatu masyarakat Muslim memandang perlu menyelenggarakan peringatan Maulid Nabi saw tersebut, yang perlu diperhatikan adalah agar jangan sampai melakukan perbuatan yang dilarang serta harus atas dasar kemaslahatan.

WAKAF DAN HIBAH


        Wakaf, dalam bahasa arab berarti habs (menahan) artinya menahan harta yang memberikan manfaatnya dijalan Allah.    Dari pengertian itu kemudian dibuatlah rumusan pengertian wakaf menurut istilah, yaitu “perbuatan hukum seseorang atau kelompok orang atau  badan hukum yang memisahkan sebagian dari benda miliknya dan melembagakannya untuk selama-lamanya guna kepentingan ibadat atau kerpeluan umum lainnya sesuai dengan ajaran Islam” (Kompilasi Hukum Islam, Buku III, Bab I, Pasal 215).

PESAN-PESAN KH.AHMAD DAHLAN KETIKA SAKIT

Photobucket

FAKTOR-FAKTOR BERDIRINYA MUHAMMADIYAH


1.    Faktor Subyektif
  (Berkenaan pribadi pendiri Muhammadiyah – KH. Ahmad Dahlan). Faktor-faktor tersebut antara lain :
a.       Faktor keluarga (keluarga yang taat beragama)
b.      Faktor lingkungan (Lingkungan Kampung Kauman Yogyakarta dikenal sebagai kampung yang agamis, terpelajar).
c.       Faktor Kepribadian (Mature personality)
d.      Faktor Kecerdasan (Memahami al-qur’an khususnya surat Al-Imran ayat 104)
e.       Faktor Pemahaman Agama (Islam pembaharu).